Analisis Preferensi Konsumen dalam Pengambilan Keputusan pada Penggunaan Kartu E-Money Sebagai Alat Transaksi

Isnani Nurannisa Fitri

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji faktor-faktor yang terdapat pada e-money mempengaruhi preferensi konsumen terhadap penggunaan e-money sebagai transaksi dengan menggunakan regresi linear berganda. Penelitian ini dilakukan di kota Malang, dengan menggunakan metode survei. Penelitian ini memperoleh responden sebanyak 101 konsumen di kota Malang baik masyarakat tetap maupun pendatang yang bertransaksi menggunakan e-money. penelitian ini menggunakan software SPSS untuk menguji data penelitian. Hasil analisis untuk model ini menunjukkan Kemudahan, Pemanfaatan Waktu, Tingkat Keamanan, Kepercayaan dan Biaya berpengaruh positif dan signifikan terhadap Preferensi Konsumen. Implikasi dari penelitian ini diharapkan dapat membantu sektor perbankan untuk memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhi Preferensi Konsumen dalam menggunakan e-money.

 

Kata Kunci : Preferensi Konsumen, Kemudahan, Pemanfaatan Waktu, Tingkat Keamanan, Kepercayaan, Biaya, E-Money.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.