KAJIAN EMPIRIS TENTANG TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI JAWA TIMUR (STUDI PADA 8 KABUPATEN/KOTA DI JAWA TIMUR)

David Albarqi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jumlah penduduk, upah minimum,  Produk  Domestik  Regional  Bruto  (PDRB),  dan  tingkat  pendidikan terhadap tingkat pengangguran terbuka di 8 Kabupaten/Kota di Jawa Timur dengan menggunakan  metode  data  panel.  Penelitian  ini  menggunakan  software  Eviews untuk menguji data penelitian. Hasil analisis untuk model ini menunjukkan variabel Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) berpengaruh signifikan positif terhadap Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT). Variabel upah minimum dan tingkat pendidikan berpengaruh signifikan negatif terhadap TPT. Variabel pertumbuhan penduduk tidak memiliki pengaruh terhadap TPT.

Kata Kunci : Pengangguran, Penduduk, Upah minimum, PDRB, Pendidikan


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.